Svoboda | Graniru | BBC Russia | Golosameriki | Facebook
Lompat ke isi

Barbara Visser

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Barbara Visser pada 2012

Barbara Visser (lahir 16 Agustus 1977) adalah seorang politikus Belanda kelahiran Kroasia dari Partai Rakyat untuk Kebebasan dan Demokrasi (VVD). Ia menjadi Menteri Pertahanan dalam Kabinet Rutte III dari 26 Oktober 2017 sampai 31 Agustus 2021.[1] Ia menjadi Menteri Infrastruktur dan Manajemen Air dalam Kabinet Rutte III dari 31 Agustus 2021 sampai 10 Januari 2022.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Barbara Visser (VVD) moet problemen op Defensie gaan oplossen" (dalam bahasa Belanda). NOS. 24 October 2017. Diakses tanggal 20 October 2018. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Resmi
23 Maret 2017 – 31 Maret 2021
Partai Rakyat untuk
Kebebasan dan Demokrasi

(VVD – 32)Partai untuk Kebebasan
(PVV – 20)Seruan Demokrat Kristen
(CDA – 19)Demokrat 66
(D66 – 19)GroenLinks
(GL – 14)Partai Sosialis
(SP – 14)Partai Buruh
(PvdA – 9)UniKristen
(CU – 5)Partai untuk Hewan
(PvdD – 4)50PLUS
(50+ – 3)Partai Politik Reformasi
(SGP – 3)DENK
(DENK – 3)Forum untuk Demokrasi
(FVD – 2)
Independen
(1+1)
Cetak tebal menyatakan pimpinan fraksi dan juga juru bicara parlemen.
<Kurung siku> menyatakan pengganti.